17 Feb 2010

Confession of a shopaholic

Ada film bagus niyyy...hohoho...kmrn ntn film ini gara2 lagi bete. Confession of a shopaholic, pertama liat judul dan covernya kebayang ini film pasti cerita tentang cewek cantik, tinggi, putih, fashionable, penuh dengan baju, tas, sepatu dan aksesoris yang bagus2. Dan ternyata... benarrr!!!!

Hohoho...film ini menceritakan tentang Rebecca Bloomwood, cewek yang doyan banget sophing. Dia terobesesi dengan penampilan, gara2 waktu masih kecil dia ga bisa seperti anak cewek lain yang dibeliin sepatu cantik. Saking hobi belanja, pas perjalanan mau interview di sebuah perusahaan majalah dia masih sempat mampir beli syal di toko yang dia liatin. Kebiasaannya belanja ga berhenti juga meskipun dia udah ga punya duit sampai dikejar-kejar tukang tagih utang dari kartu kreditnya. Sampai akhirnya dia bekerja menjadi penulis kolom penasehat keuangan di sebuah majalah di New York dan jatuh cinta kepada seorang pengusaha kaya.

Yang aku suka dari film ini selain soal fashionnya, pada saat Rebecca benar-benar ingin menghentikan kebiasaannya belanja, orang-orang di sekitarnya sudah tidak percaya lagi. Dia kehilangan pacarnya, sahabat terdekatnya, dan pembaca kolomnya. Akhirnya dia berusaha dengan meminta bantuan teman2 sesama shopaholic untuk menjual semua koleksi barangnya untuk membayar hutang dan membeli kembali baju pengiring pernikahan untuk pernikahan sahabatnya, yang sebelumnya tidak sengaja terjual. Benar-benar apa yang kita lakukan dan kita ucapkan adalah menjadi gambaran diri kita dan yang akan menjadi dasar orang lain mempercayai kita. Jadi kalau ingin benar2 bisa dipercayai orang lain, dipercayailah untuk hal-hal yang baik yaitu dengan melakukan dan mengucapkan hal-hal yang baik pula pastinya.

Buat yang doyan banget sama
fashion, film ini juga bisa jadi referensi, soalnya emang bagus2 baju, sepatu, tas, dan aksesorisnya. Hehehe...tapi hati-hati, jangan sampe ikutan jadi shopaholic, belilah sesuai kebutuhan, jangan hanya keinginan.


Come of age

Fiuhhh...I think it's really not easy being an adult.We always reminded about our responsibility as an adult. Our responsibility about works, family, friends, life, and especially about what we should done in this life.
When I was student, I always scared if I spent my time just for watching tv, playing games or with my friends and not for studying, so i get bad mark in my school and i can't continue my study in a best school. But now, it becomes bigger. When I wake up in the morning I really scared if i'm not really hard works so i won't be a good human, not productive, and being useless. Don't you think like that?? You can't get the good position in your job, can't get bigger salary, can't make your parents happy, can't do something bigger than now, can't reach out your dream, and then your life getting not mean.
I really want to have meaningfull life. I can do my works well, get a good salary, buy my daily needs, make my parents happy, have good friends, improve my self for my future, usefull for people, plan to get married, plan for my new family, and happy ever after.
And I always pray so I can do that well...
Life is just once, so make it beautiful and meaningful...

16 Feb 2010

Imlek dan Pasar Semawis

Finally, after almost 6 years I lived in Semarang, I set my foot on Pasar Semawis. I went there on last Saturday night. It was coincided with Imlek Days. I must persuaded to Heri, Anik, Dian, and Beng2 first to accompany me go there. Yes, I didn't know how to get there. And I thought it must be very crowded in there. So, I need them to guide me, hahaha... :D

There were so many food stands, they sold anykind of chinese foods and drinks. But I just bought Mie Cool, such as ice consist of noodles made from jelly, fruits, and ice cube. And I bought "wedang tahu", which is hot ginger water and smooth tofu inside.

I took so many pictures there with my fiends, in the food stands and chinese shrine. So, let's see the pictures :p



1 Feb 2010

Birthday towel cake

Hasil karya pribadi dari hobi, kemarin bikin buat gembul. Hohoho...hayuuu..siapa mau...siapa mau??? Murah meriah loh... emoticon Pictures, Images and Photos